Libur Panjang Januari 2025
Akhir 2024 dan awal 2025 ada beberapa hari libur yang bisa dikategorikan sebagai “long weekend”. Tadinya saya sudah berencana untuk pergi motoran dengan salah satu teman saya. Tapi ternyata ybs tidak bisa. Saya ajukan ke teman saya, gimana kalau bulan depan saja (Februari). Bukan long weekend sih, tapi weekend biasa. Agar teman saya juga bisa ikut (yang motornya Fazzio … Read more